Komponen Body Motor dan Tempat Jual Alat Press Body Motor Berkualitas

Komponen Body Motor dan Tempat Jual Alat Press Body Motor Berkualitas

Body motor menjadi bagian luar motor yang paling kelihatan. Tidak heran body motor menentukan tampilan motor yang Anda miliki. Sayangnya karena alasan tertentu, misalnya kecelakaan atau terbentur benda keras, body motor bisa penyok. Butuh alat press body motor untuk mengembalikannya.

Kenapa bisa begitu? Dengan mengandalkan alat press ini, maka body motor yang penyok bisa terlihat baru lagi. Karena dengan mengepress bagian yang rusak karena benturan, kecelakan atau sebagainya. Menariknya, biaya press body motor juga tidak terlalu besar sehingga aman untuk kantong.

Dibanding mengganti spare part body motor yang baru, mengepress menggunakan alat press body motor berkualitas lebih disarankan. Memakai alat press ini juga lebih hemat waktu karena tidak perlu menunggu berhari-hari. Jadi saat itu bisa langsung dipakai untuk berkendara.

Berbicara seputar body motor, ada beberapa komponen body motor yang harus Anda tahu. Mungkin bagi pecinta otomatif hal ini sudah di luar kepala. Namun bagi yang masih awam tentu belum terlalu paham. Berikut penjelasannya.

Engine Mesin

Sesuai namanya, engine mesin memang bertugas untuk sumber tenaga yang nantinya digunakan untuk menggerakkan atau mengoperasikan kendaraan. Mesin yang dipakai di sini adalah mesin yang bekerja dengan pembakaran atau yang akrab disebut Internal Combustion Engine.

Saat rusak karena kecelakaan atau kerusakan lain, bentuknya yang rapuh bisa dipress menggunakan alat press body motor. Menjadi engine mesin, komponen ini adalah bagian utama kendaraan karena didalamnya ada sistem pelumasan, pendinginan, mekanisme katup dan beberapa komponen lain.

Engine motor juga menjadi bagian penting dalam motor karena fungsinya. Dimana fungsi yang dimaksud untuk membakar bahan bakar. Selain itu, sistemnya juga memiliki beberapa komponen penting untuk pelumas, mekanisme katup, sistem pendingin, dan bagian mesin itu sendiri.

Jika kecelakaan karena suatu hal, alat press untuk body motor pasti langsung diarahkan ke bagian ini. Namun pengerjakaan bagian body motor ini tetap harus diperhatikan. Karena salah sedikit, mesin akan tambah rusak. Tidak heran, Anda harus memilih jasa alat press body motor yang terpercaya.

Kelistrikan

Komponen kelistrikan motor adalah bagian seluruh rangkaian yang ada dalam sepeda motor. Kelistrikan memiliki tugas pendukung yang mencakup sistem kelistrikan mesin. Meskipun begitu, fungsinya tetap penting agar mesin motor bisa bekerja dengan baik.

Contoh fungsinya sebagai sistem pengapian yang fungsinya untuk memberi percikan bunga api di komponen busi motor. Selanjutnya kelistrikan body motor seperti lampu panel, penerangan dan kelengkapan listrik lain. Perlu bantuan alat press body motor terbaik jika komponen ini penyok.

Chasis

Chasis adalah komponen body motor yang fungsinya untuk dudukan atau penempatan komponen yang membentuk kendaraan. Selain itu juga sebagai pengontrol jalannya kendaraan. Chasis dalam motor dibagi menjadi beberapa unit,  contohnya seperti

  1. Rangka

Rangka menjadi bagian yang fungsinya untuk tempat seluruh bagian kendaraan, diantaranya cover body, unit pengendali, sistem kelistrikan, mesin dan sebagainya. Saat kecelakaan, bagian inilah yang paling sering terkena imbas. Tidak heran alat press body motor kebanyakan memperbaiki komponen ini agar kembali seperti semula.

  • Power train

Komponen yang dikenal dengan sebutan pemindah tenaga ini merupakan bagian yang fungsinya untuk tenaga mesin agar pindah ke roda. Power train juga menjadi bagian untuk meningkatkan momen penggerak di bagian roda dan bisa mengubah kecepatan kendaraan.

  • Steering

Bagian dari chasis ini juga kerap rusak sehingga membutuhkan penanganan dengan alat press body motor profesional atau ganti spare part. Bagian ini fungsinya untuk mengatur ataupun mengarahkan jalannya kendaraan. Cara kerjanya langsung tertancap di posisi roda dengan membelokkan steering ke kiri dan ke kanan/

Melihat dari komponennya, chasis memiliki beberapa fungsi. Adapun fungsinya sebagai berikut:

  1. Untuk menopang mesin kendaraan seperti yang telah disebutkan di awal
  2. Memberi tahanan pada bagian sistem suspensi untuk menyerap goncangan serta getaran yang muncul akibat kondisi jalan yang tak rata
  3. Menjadi penahan untuk bagian garpu depan dan juga garpu belakang yang akhirnya motor bisa dikendalikan dengan baik
  4. Dijadikan sebagai penahan untuk tempat duduk
  5. Penahan standar atau tunjangan di bagian samping dan tengah kendaraan
  6. Untuk dudukan tanki yang digunakan sebagai tempat bahan bakar
  7. Meletakkan baterai dan juga alat untul peralatan listrik lainnya

Saat ini sudah banyak jasa dan penyedia alat press body motor di Indonesia. Sebelum membeli, sudah pasti Anda harus menentukan mana jasa yang paling berpengalaman terlebih dahulu. Tujuannya tidak lain agar hasil alat yang didapat maksimal dan bisa bekerja dengan optimal.

Alat press body motor yang ada juga beragam jenisnya. Jadi Anda perlu meneliti lebih dahulu kebutuhan alat press seperti apa yang akan digunakan untuk bengkel atau keperluan harian.