Apa Itu Mobile Legends? Profil Lengkap Game MOBA Populer di Indonesia!
Mobile Legends adalah salah satu game Multiplayer Online Battle Arena (MOBA) yang paling populer di Indonesia. Game ini dikembangkan dan diterbitkan oleh Moonton pada tahun 2016 dan sejak saat itu menjadi favorit di kalangan pemain ...